Rekomendasi Game Ular Tangga Terbaik

Game Ular Tangga Terbaik

Rekomendasi Game Ular Tangga Terbaik Berdasarkan Jumlah Pengunduh di Play Store – Seiring dengan berkembangnya teknologi, permainan tradisional kini dapat dimainkan melalui perangkat seperti pc maupun smartphone dengan cara mengunduhnya pada platform. Salah satunya seperti game ular tangga yang permainannya dapat diunduh melalui platform play store serta dijalankan lewat perangkat smartphone.

Rekomendasi Game Ular Tangga Terbaik Berdasarkan Jumlah Pengunduh di Play Store

Permainan ular tangga pada play store sangatlah banyak, sehingga membuat gamers kebingungan memilih permainan mana yang terbaik. Game yang tersedia tersebut dikatakan bagus atau terbaik bukan dilihat dari rating yang tinggi tetapi dilihat dari jumlah banyaknya pengunduh.  Sebab, pemberian rating tersebut bisa saja dilakukan secara palsu. Berikut ini rekomendasi gamenya:

1. Game Ular Tangga Terbaik, Snakes & Ladders King

Game Ular Tangga Terbaik

Snakes & ladders king ialah permainan buatan mobirix yang diunduh sebanyak 50.000 kali pengunduh. Game ular tangga ini memiliki fitur diantaranya mode vs komputer serta multiplayer. Mode vs komputer yakni pemain melawan kecerdasan buatan dari komputer.

Sedangkan multiplayer yakni mode dimana pemain dapat memilih lawan main mulai dari 2 sampai 4 pemain secara offline. Pada permainannya tersebut tersedia juga mode bertahan hidup (survival mode). Pemain permainan tersebut dapat mengundang temannya. Game ini bisa bikin pemainnya seperti merasakan permainan ular tangga secara nyata.

2. Snakes and Ladders – Free Board Games

Game Ular Tangga Terbaik

Snakes and ladders -free boards ialah permainan buatan touchzing media private limited dengan pemberian efek 3D, diunduh sebanyak 10.000 kali. Game ular tangga ini memiliki fitur diantaranya fast gameplay yang digunakan buat menyelesaikan serta memenangkan permainan begitu cepat.

Selain itu, pada permainan tersebut terdapat fitur pilihan warna avatar serta tema permainan sesuai keinginan gamers. Permainan ini dapat dimainkan sebanyak 4 pemain sekaligus secara gratis tetapi mode permainannya berbeda-beda.

3. Snakes and Ladders – Hadiware

Game Ular Tangga Terbaik

Snakes and ladders-hadiware ialah permainan buatan hadiware yang diunduh sebanyak 5.000 kali pengunduhan serta dikenal juga moksha phatam. Game ular tangga tersebut dianggap sebagai permainan klasik karena permainannya seperti papan permainan india kuno. Lewat papan permainan india tersebut terdapat pelajaran moralitas yang didapat.

Pelajaran tersebut yakni kemajuan tiap langkah pemainnya mewakili perjalanan hidup yang begitu rumit oleh kebajikan serta kejahatan. Kebajikan dari papan permainan india kuno tersebut disimbolkan dengan tangga, sedangkan kejahatan dari papan permainan tersebut disimbolkan dengan ular.

4. Snakes and Ladders Board Games

Snakes and ladders board games ialah permainan buatan touchzing media private limited juga, yang banyak diunduh sebanyak 1.000 kali pengunduh. Permainannya ini mirip seperti ular tangga free board game sebelumnya tetapi terdapat beberapa perbedaan fitur yang tersedia. Adapun fitur yang tidak tersedia yakni mode fast gameplay serta mode variasi tema buat memilih tema yang diinginkan pemainnya.

5. Snakes and Ladders King – Fun Dice Game

Snakes and ladders king-fun dice game ialah permainan buatan gametation technologies Pvt Ltd yang juga pengembang permainan ludo king. Game ular tangga tersebut diunduh sebanyak 500 kali pengunduhan serta game ini termasuk sederhana serta mudah dipahami. Sebab, fitur yang tersedia pada permainannya sedikit dibandingkan permainan sebelumnya.

Fitur yang tersedia tersebut yakni multiplayer, mode vs komputer, pass and play serta play with friend. Oleh karenanya permainan yang satu ini tidak begitu berbeda dengan permainan ular tangga pada aslinya.

Itulah informasi game ular tangga terbaik berdasarkan jumlah pengunduhnya pada platform Play Store. Semoga game diatas dapat dijadikan referensi buat menghilangkan rasa jenuh serta bosan bagi gamers bersama orang – orang tersayang. Maka dari itu jangan lupa instal permainan diatas dari platform tersebut serta mainkan permainannya di smartphone lalu nikmati keseruan dari permainannya.

Baca Juga : Game Android Ular Tangga.